ANAK ASLI PAPUA DARI RAJA AMPAT DUKUNG OTSUS JILID II DILANJUTKAN

0
319

Otsus yang selama ini berjalan telah sukses mensejahterakan Tanah Papua sehingga banyak dukungan oleh tokoh – tokoh Papua dimana mereka meminta agar Otsus tetap dilanjutkan.

Muh Said Soltif selaku Kepala DPMPTSP Raja Ampat mendukung keberlanjutan Otsus di Papua dimana Otsus membawa dampak baik bagi Tanah Papua sehingga harus dikawal dan dilanjutkan.

Beliau mengatakan bahwa Otsus diatur sesuai dengan RPJMD yang memiliki porsi jelas di bidang kesehatan dan pendidikan salah satunya adalah anak – anak bisa sekolah tinggi – tinggi karena Otsus. Selanjutnya Said mengajak masyarakat untuk mendukung keberlanjutan Otsus karena Otsus masih sangat dibutuhkan di Tanah Papua.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here